Singkawang, 18
November 2014
Sosialisasi ini dilaksanakan di laksanakan Auala Hotel Tanjung Bajau Jl.
Pasir Panjang Singkawang, acara dimulai pukul .10.30 wib yang dihadiri 60 orang
perwakilan dari berbagai Instansi dan badan usaha lainnya.
Tujuan diadakannya sosialisasi ini adalah untuk Rekonsiliasi Data dan Iuran
Peserta BPJS Kesehatan sekaligus untuk menambah pemahaman peserta/masyarakat
tentang kehadiraan BPJS yang rencananya akan diselenggarakan pemerintah secara
nasional, hal ini di uraikan oleh Ibu Dwi Hesti akan rencana pemerintah kedepan
bahwa setiap Badan Usaha wajib untuk menjadi peserta BPJS, karena kalau tidak
maka badan usaha tersebut akan mendapat sanksi pencabutan izin atau tidak
mendapat beberapa pelayanan publik secara menyeluruh.
Kemudian selanjutnya pemaparan tentang penggunaan Aplikasi BPJS Kesehatan
di http://edabu.bpjs-kesehatan.go.ig untuk lebih memudahkan menginput data
peserta baik secara per orangan maupun secara organisasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Demi kemajuan Kementerian Kelautan dan Perikanan RI kami memohon saran dan kritik anda melalui layanan ini atau di no 085825296056 untuk via sms.