Banjir pasang air laut atau Rob melanda beberapa wilayah di Kab.Sambas tiga hari terakhir tak terkecuali PPN Pemangkat.
Sebahagian tempat terendam air salah satunya Rumah Dinas Kalabuh, Kantro Kesyahbandaran & beberapa tempat pelayanan lainnya.

Peninggian jalan-jalan dipelabuhan dan Rumah Dinas sudah dilakukan tapi ketinggian air semakin tahun semakin meninggi atau bertambah tinggi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Demi kemajuan Kementerian Kelautan dan Perikanan RI kami memohon saran dan kritik anda melalui layanan ini atau di no 085825296056 untuk via sms.