Siraman Rohani

 Pemangkat, 01 Februari 2013
Kalau biasanya hari jum'at adalah kegiatan senam pagi dengan kerja bakti , kalini acaranya lain yaitu ceramah agama islam.

Acara ini dilaksanakan mulai jam 8.30 pagi sampai jam 11.00 wit di musollah kantor PPN Pemangkat dihadiri seluruh pegawai dengan tujuan untuk mencairkan kembali semangat pegawai sekaligus membina ahlak mulia dalam menjalankan tugas sehari-hari.
 Ustatz Nadir,Ba dalam ceramahnya menjelaskan beberapa keutamaan dalam islam yang perlu dibudayakan kepada kita dan generasi mendatang antara lain, Syukur, Sholat tahad'jud, puasa senin kamis, dan senantiasa slawat rasul agar bisa menjadi pribadi-pribadi berahlak mulia.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Demi kemajuan Kementerian Kelautan dan Perikanan RI kami memohon saran dan kritik anda melalui layanan ini atau di no 085825296056 untuk via sms.